Kamu sering kesal karena jalanan macet? Atau di mana-mana harus antre? Mungkin itu karena penduduk di kota kamu sudah makin padat dan ramai. Nah, kita lihat yuk kota-kota di dunia yang paling padat dan ramai.
Shanghai, China |
Shanghai, China
Shanghai adalah kota terbesar Republik Rakyat Cina dan terletak di tepi delta sungai Changjiang. Perkembangan kota ini dalam beberapa waktu terakhir membuatnya menjadi pusat ekonomi, dagang, keungan, dan komunikasi terpenting Cina. Pada tahun 2011, jumlah penduduk di kota ini tercatat sebagai kota terpadat di dunia dengan penduduk lebih kurang 17,8 juta jiwa. Wah, banyak sekali ya?
Karachi adalah kota terbesar di Pakistan dan juga ibukota provinsi Sindh. Karachi merupakan kota terpadat ke 2. Jumlah penduduk di Karachi pada tahun 2008 mencapai 12,9 juta jiwa.
Mumbai, India
Mumbai dulu dikenal dengan nama Bombay. Dengan populasi sebesar
21 juta jiwa, kota ini termasuk kota dengan penduduk terbanyak di India. Tetapi, pada tahun 2011 jumlah penduduk yang ada di kota ini sekitar 12,4 juta jiwa.
Mumbai, India |
Moscow adalah ibu kota Federasi Rusia.
Nama kota ini diambil dari nama sungai yang mengalir membelah kota ini. Berdasarkan sensus tahun 2010, Moscow memiliki penduduk sebanyak 11,5 juta jiwa.
Seoul, Korea Selatan
Seoul adalah ibukota Korea Selatan. Seoul merupakan salah satu kota terpadat di dunia dengan jumlah penduduk 9,7 juta jiwa pada tahun 2010. Kota ini juga memiliki daftar lebih dari 1 juta kendaraan yang menyebabkan kemacetan sampai lewat tengah malam.
Seoul, Korea Selatan |
Ibu Kota Indonesia ini ternyata termasuk kota terpadat di dunia loh, tepatnya nomor 14 dunia. Jumlah penduduknya pada tahun 2010 lebih kurang 9,8 juta jiwa.
Tokyo, Jepang |
Tokyo, Jepang
Tokyo adalah Ibu Kota Jepang sekaligus daerah terpadat di Jepang. Pada tahun 2010 jumlah penduduk di Tokyo sekitar 8,9 juta jiwa. Dari jutaan orang yang tinggal di Tokyo, ada ratusan ribu lainnya pulang pergi tiap hari dari daerah sekitarnya untuk bekerja dan berbisnis di Tokyo.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar